TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Keluaran 3:9

Konteks
3:9 Sekarang seruan orang Israel telah sampai kepada-Ku; juga telah Kulihat, betapa kerasnya orang Mesir menindas j  mereka.

Keluaran 3:2

Konteks
3:2 Lalu Malaikat TUHAN 1  p  menampakkan diri kepadanya di dalam nyala api q  yang keluar dari semak duri. r  Lalu ia melihat, dan tampaklah: semak duri itu menyala, tetapi tidak dimakan api.

1 Raja-raja 13:4

Konteks
13:4 Demi raja Yerobeam mendengar perkataan abdi Allah yang diserukannya terhadap mezbah di Betel itu, ia mengulurkan tangannya dari atas mezbah dan berkata: "Tangkaplah dia!" Tetapi tangan yang diulurkannya terhadap orang itu menjadi kejang, sehingga tidak dapat ditariknya kembali.

1 Raja-raja 14:26

Konteks
14:26 Ia merampas barang-barang perbendaharaan rumah a  TUHAN 2  dan barang-barang perbendaharaan rumah raja; semuanya dirampasnya. Ia merampas juga segala perisai b  emas yang dibuat Salomo.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[3:2]  1 Full Life : MALAIKAT TUHAN.

Nas : Kel 3:2

"Malaikat Tuhan" adalah Tuhan sendiri (ayat Kel 3:4-6). Allah juga menampakkan diri kepada Abraham sebagai "malaikat Tuhan" (Kej 22:11;

lihat art. PARA MALAIKAT DAN MALAIKAT TUHAN).

[14:26]  2 Full Life : MERAMPAS BARANG-BARANG PERBENDAHARAAN RUMAH TUHAN.

Nas : 1Raj 14:26

Allah mengizinkan Sisak, raja Mesir, menyerang rumah Tuhan dan merampas harta yang ada di dalamnya. Bait Suci, tempat Allah telah menyatakan kemuliaan-Nya sepanjang awal pemerintahan Salomo (1Raj 8:11), kini menjadi tempat yang memalukan hanya lima tahun sesudah Salomo wafat, karena umat Allah telah menolak jalan-jalan-Nya yang benar.



TIP #13: Klik ikon untuk membuka halaman teks alkitab dalam format PDF. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA